Tentang BLOG BIASA

BBB, Bukan Blog Biasa

Emm, sebenernya isi blog ini biasa aja, tapi gw coba menuliskan cerita orang-orang luar biasa.
Ada beberapa peristiwa yang gw tulis berdasarkan pengalaman gw ketemu orang.
Emm, karena gw merupakan ember curhat dari temen-temen
Sebagian isi blog ini dibuat dari curhatan temen-temen, yang gw tulis dari sudut pandang gw.
Believe it or not! semua yang lo baca adalah fakta! hihihihi
(baca dulu cara pakai-nya!)

Enjoy!

Rabu, 07 November 2007

different people...

Akhir-akhir ini ada berita yg lagi santer... bukan berita sih, tepatnya topik-warkop- yang lagi asik2nya dibahas....

Masalah orang2 yang berbeda....

???
confused?

emm, ada mungkin ni rada sensitip and gw bukan expert tapi,

ni tentang homosexual >apakah itu gay atopun lesbian<

Homosexual means hubungan sejenis sexuality
Tapi orang sering make istilah homo bwt gay....

Padahal belum tentu semua homo itu sama dengan gay ataupun lesbian

Homosexual adalah "kelainan" psikis yg membuat orang ada "setrum" dengan sesama jenisnya

Gay/lesbian adalah setiap orang yg punya "setrum" dan memiliki rasa lebih dibalik itu....

bingung kan?

Ok, sejak jaman dulu gay n lesbian itu udah ada....
and dia dibilang salah, gara2 cerita Kaum Sodom dan Gomorah....

Now let's be kritis...
homosexual to a few people is not a choice
>>beberapa orang yang saya kenal, menyatakan bahwa ia menjadi homosexual sejak kecil. Mereka tidak tau dan tidak mengerti dan tidak tau bagaimana cara mencintai lawan jenis, bagaimana mau paham "setrum"nya saja tidak ada....???
>>sebagian lagi menjadi homosexual karena mengalami perlakuan seksual ketika mereka kecil. Kebanyakan adalah laki-laki yg dilecehkan oleh laki2 juga (yg lebih tua). Mereka mendapat "setrum" pertamanya dari orang yg tidak seharusnya... and that's why
>>ada juga yg jadi homosexual (boys/gay) karena sering melakukan aktifitas seksual seperti menyimak konten2 pornografi, mencari jati diri , ulah iseng remaja dan lain sebagainya

Nah, ada beberapa alasan yang membuat mereka berbeda....

Kalo emang dari kecil?? apakah salah mereka?
Kalo mereka jadi begitu karena ulah orang yg tidak bertanggung jawab?? apakah salah mereka?

Now, this is my own opinion...
*Gay atau lesbian (kategori 1 dan 2) tidak perlu kita jauhi...
menjauhi/mengucilkan mereka adalah kejahatan HAM!
*Gay/lesbian tidak perlu kita paksa untuk menjadi "normal"
*beberapa dari mereka orang baik, bahkan sangat baik

Kenapa kita memaksa mereka untuk jadi "normal" bayangkan jika anda yg "hetero" dipaksa
mencintai sejenis....

fiuh,, gag kebayang kan??

Percayalah kita semua sama-oh, iya ttg story of Sodom and Gomorah- akan gw bahas diposting selanjutnya,,,

Em, tanpa sadar sebagian dari kita (umum) telah melakukan diskriminasi pada sesama
Kaum transgender, transsexual, homosexual sering kita pinggirkan

Mari kita mulai berpikir secara bijak, bagaimana jika anda diposisi mereka??


"Your Dad, will did exactly like I did. If he in my position"
(tetangganya Bart simpsons)

Kita pasti ingin diperlakukan baik, maka perlakukanlah orang lain secara baik

p.s
By now, I still said
Say NO to under age sexual abuse!!!!
SAY NO TO CHILD ABUSE!!!!

to all my "unique" friend out there...
If you read this
(Kalian bukanlah semata alat pencari kepuasan seks semata,
jika anda in relation do it safely and lakukan baik2)

Citra negatif kaum transgender, transsexual, homosexual, dapat di ubah!
dan mulailah dari diri sendiri!


SALAM

Tidak ada komentar: